Aku berlutut utk berdoa, tetapi tidak lama
Ada banyak hal yang harus aku kerjakan
Aku harus bergegas dan mulai berkerja untuk tagihan – tagihan yang akan jatuh tempo
Jadi aku berlutut dan mengucapkan doa dengan tergesa – gesa
Tugas sebagai seorang Kristen sudah kukerjakan
Jiwaku dapat beristirahat dengan tentram
Sepanjang hari aku tidak ada waktu membagikan kata-kata penghiburan
Tidak ada waktu utk menyaksikan tentang Kristus kepada kawan-kawanku
Mereka akan menertawakanku, aku takut
Tidak ada waktu, tidak ada waktu terlalu banyak yang harus kukerjakan
Itulah tangisanku terus menerus…
Tidak ada waktu untuk jiwa-jiwa yang membutuhkan
Tetapi pada saat terakhirku, saat kematiaanku…
Aku pergi menghadap Tuhan…
Aku datang, aku berdiri dengan putus asa
Di tanganNya, Tuhan memegang sebuah buku itu buku kehidupan….
Tuhan membuka buku tersebut dan berkata "Aku tidak menemukan namamu…!!!"
Suatu ketika,,,Aku ingin menulis namamu…………..
TETAPI,,, TIDAK ADA WAKTU…
Wahyu 20:15 Dan setiap orang yang tidak ditemukan namanya tertulis di dalam kitab kehidupan itu, ia dilemparkan ke dalam lautan api itu.
BLESSING FAMILY CENTRE MINISTRY
Sekretariat : Jalan Bibis IV/2 Surabaya 60161. Telp. (031)3521551 Fax. (031)3534808
JEMAAT BLESSING FAMILY CENTRE MINISTRY
Gembala Sidang : Pdt. Jusak Santoso JADWAL IBADAH RAYA : New Grand Park Hotel Jl. Samudra 3 - 5 Surabaya. Minggu Ibadah Raya I ~ Pk. 06.00 WIB (Disertai Penyerahan anak) Ibadah Raya Anak I (Sekolah Minggu I) ; Minggu Ibadah Raya II ~ Pk. 08.30 WIB (Disertai Penyerahan anak) Ibadah Raya Anak II (Sekolah Minggu II) ; Minggu Ibadah Raya III ~ Pk. 17.00 WIB Di Ruko Pengampon Square F-28 Jl. Semut Baru Surabaya. Minggu ketiga, Ibadah Raya I,II & III Setiap bulannya disertai dengan Sakramen Perjamuan Kudus. JADWAL KEBAKTIAN : Di Ruko Pengampon Square Blok F-28 Jalan Semut Baru Surabaya. Senin Pk. 18.30 WIB Pendalaman Alkitab. Selasa Pk. 10.00 WIB Kebaktian Kaum Wanita. Pk. 18.00 WIB Kebaktian Cabang (Jln. Tegalsari No. 62 Surabaya). Rabu Pk. 10.00 WIB Doa & Puasa. Pk. 18.30 WIB Doa Malam. Jum'at Pk. 18.00 WIB Youth Community. Pk. 22.00-04.00 WIB Doa Semalam Suntuk. Senin s/d Sabtu Pk. 04.30-05.30 WIB Doa Pagi . "Carilah TUHAN selama Ia berkenan ditemui; berserulah kepada-Nya selama Ia dekat!" (Yesaya 55:6)
RAHASIA HIDUP DALAM BERKAT TUHAN
RAHASIA HIDUP DALAM BERKAT TUHAN : 1. Berilah Hati untuk Tuhan 2. Berilah Pikiran untuk Tuhan 3. Berilah Waktu untuk Tuhan Maka akan terjadi Percaya DAPAT Pasti DAPAT (Markus 11:24) BANYAK BERDOA banyak BERKAT, SEDIKIT BERDOA berarti sedikit BERKAT, TIDAK BERDOA dipastikan tidak ada BERKAT
Tidak ada komentar:
Posting Komentar